PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA
JAKARTA, 5/8 - PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA. Pekerja menyelesaikan pembangunan sebuah gedung bertingkat di Jakarta Pusat, Kamis (5/8). Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat pertumbuhan ekonomi Indonesia selama semester I-2010 tumbuh 5,9%., sementara pertumbuhan ekonomi pada triwulan II mencapai 6,2% (yoy) atau lebih tinggi dari triwulan I- 2010 yang hanya 5,7%. FOTO ANTARA/Andika Wahyu/nz/10.