BUDI DAYA JAMUR MERANG
Petani membersihkan jamur merang (Volvariella volvacea) usai panen di Desa Tanjung Seulamat, Darussalam, Aceh Besar, Aceh, Rabu (11/8/2021). Budi daya jamur merang dengan menggunakan media organik tersebut mampu menghasilkan 10 sampai 25 kilogram per hari yang dipasarkan ke pasar Aceh Besar dan Banda Aceh dengan harga jual Rp60 ribu per kilogram. ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas/wsj.