SURVEI ANTIGEN COVID-19 PEKERJA PARIWISATA

  • 27 September 2021 14:15
SURVEI ANTIGEN COVID-19 PEKERJA PARIWISATA
Pekerja sektor pariwisata mengikuti tes 'swab' antigen COVID-19 saat pelaksanaan "Rapid Diagnostic Test (RDT) Antigen Survey" di kawasan The Nusa Dua, Badung, Bali, Senin (27/9/2021). Kegiatan yang diselenggarakan Indonesia Tourism Development Corporation bekerja sama dengan One Health Collaboration Center Udayana tersebut mengambil sampling antigen 80 orang pekerja pariwisata setempat sebanyak empat kali dalam dua bulan untuk melakukan skrining COVID-19 serta menilai tingkat resiko penularan guna mendukung upaya mitigasi penyebaran pandemi di kawasan pariwisata. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf/pras.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2661
Ukuran Berkas
1.43 MB
Disiarkan
27/09/2021 14:15 WIB
Fotografer
Fikri Yusuf
Editor
Prasetyo Utomo