KERANGKA GAJAH KRATON

  • 10 Mei 2011 17:35 WIB
KERANGKA GAJAH KRATON
YOGYAKARTA, 10/5 - KERANGKA GAJAH KRATON. Seorang petugas dari Fakultas Biologi UGM melakukan penggalian kerangka gajah Kraton Yogyakarta yang dikubur di kawasan Alun-Alun Selatan, Yogyakarta, Selasa (10/5). Penggalian kerangka gajah yang bernama Nyi Bodro ini dilakukan secara hati-hati agar kerangka tidak rusak karena nantinya akan dipajang di Museum Biologi UGM sebagai salah satu koleksi ensiklopedi Kraton Yogyakarta. FOTO ANTARA/Noveradika/ed/11
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
1488x2240
Ukuran Berkas
270.76 KB
Disiarkan
10/05/2011 17:35 WIB
Fotografer
Noveradika
Editor