MAHASISWA DITANGKAP PADA KASUS NARKOTIKA DI BALI

  • 13 Oktober 2021 12:30
MAHASISWA DITANGKAP PADA KASUS NARKOTIKA DI BALI
Petugas BNN Provinsi Bali menunjukkan barang bukti yang didapat dari seorang mahasiswa berinisial MS yang menjadi penerima narkotika jenis sabu-sabu saat konferensi pers hasil pengungkapan kasus tindak narkotika di kantor BNN Provinsi Bali, Denpasar, Bali, Rabu (13/10/2021). Mahasiswa asal Lampung yang menjadi penerima narkotika jenis sabu-sabu tersebut ditangkap oleh petugas tim opsnal BNN Provinsi Bali di sebuah homestay atau penginapan di kawasan Renon, Denpasar pada Rabu (6/10/2021) dengan barang bukti 10 buah plastik klip berisi kristal bening narkotika berupa sabu-sabu dengan berat keseluruhan 1 kg bruto. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo/aww.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2667
Ukuran Berkas
1.75 MB
Disiarkan
13/10/2021 12:30 WIB
Fotografer
Nyoman Hendra Wibowo
Editor
Andika Wahyu