ANTISIPASI KELANGKAAN LOGISTIK DI PULAU TIMOR

  • 21 Februari 2023 17:45 WIB
ANTISIPASI KELANGKAAN LOGISTIK DI PULAU TIMOR
Sejumlah truk yang membawa bahan-bahan logistik untuk wilayah Pulau Timor menunggu giliran untuk masuk ke dalam kapal ferry di pelabuhan Bolok, Kabupaten Kupang, NTT, Selasa (21/2/2023). Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur menyiapkan satu unit kapal ferry untuk mengangkut kendaraan pembawa logistik melalui jalur laut karena jalur darat tak bisa dilalui akibat tanah longsor yang menutup jalan trans Pulau Timor sepanjang 300 meter sejak Jumat (17/2). ANTARA FOTO/Kornelis Kaha/nym.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2666
Ukuran Berkas
2.88 MB
Disiarkan
21/02/2023 17:45 WIB
Fotografer
Kornelis Kaha
Editor
Nyoman Budhiyana