KORBAN LUMPUR LAPINDO

  • 27 November 2007 15:07
 KORBAN LUMPUR LAPINDO
SIDOARJO, 27/11 - KORBAN LUMPUR LAPINDO. Sebanyak 75 orang warga korban lumpur panas Lapindo Brantas mengikuti pelatihan wirausaha sablon yang diselenggarakan oleh Yayasan Dana Sosial Alo Falah dan Lembaga Amil Zakat Yaumil Bontang Kalimantan, di Pusdiklat Pemda Sidoarjo, Jatim, Selasa (27/11). Mereka adalah sebagian kecil dari ribuan warga korban lumpur panas Lapindo Brantas yang saat ini menjadi pengangguran. FOTO ANTARA/Hadiyanto/Koz/hp/07.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2048x1357
Ukuran Berkas
371.87 KB
Disiarkan
27/11/2007 15:07 WIB
Fotografer
Hadiyanto
Editor