PENGAMATAN GERHANA MATAHARI HIBRIDA DI MAKASSAR
Petugas mengamati fenomena gerhana matahari sebagian menggunakan teleskop di Makassar, Sulawesi Selatan, Kamis (20/4/2023). Berdasarkan hasil pengamatan Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Wilayah IV Makassar bahwa fenomena gerhana matahari hibrida di daerah itu teramati sebagai gerhana matahari sebagian yang puncaknya terjadi pada pukul 12:12:18 WITA dengan ketertutupan sekitar 77 persen . ANTARA FOTO/Arnas Padda/aww.