Pengukuran usia dan sumber air tanah
Periset Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) menaruh sampel air tanah yang hendak diteliti di Jakarta, Senin (20/11/2023). Pengukuran usia dan sumber air tanah dapat dilakukan dengan menggunakan metode Isotope Ratio Mass Spectrometry (IRMS) yang memanfaatkan isotop stabil Oksigen 18, Deuterium, serta radioaktif Karbon 14 yang berguna untuk memonitor eksploitasi terhadap suatu sumber air. ANTARA FOTO/Ahmad Muzdaffar Fauzan/Ak/YU