INAI PENGANTIN ACEH

  • 18 April 2012 10:05 WIB
 INAI PENGANTIN ACEH
BANDA ACEH, 18/4 - INAI PENGANTIN ACEH. Seorang tokoh adat melukis Inai (boh gaca) pada jari, tangan dan kaki calon pengantin wanita di Gampong Desa Ilie, Ke. Ulee Kareng, Kota Banda Aceh, Selasa (17/4). Boh gaca merupakan pengaruh kebudayaan dan adat istadat India sejak masa lampau yang hingga saat ini masih dilestarikan dan disesuaikan dengan nuansa islam. FOTO ANTARA/Irwansyah Putra/Koz/Spt/12.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
1726x2648
Ukuran Berkas
385.26 KB
Disiarkan
18/04/2012 10:05 WIB
Fotografer
Irwansyah Putra
Editor