Target penurunan timbulan sampah nasional

  • 10 Juni 2024 20:35 WIB
Target penurunan timbulan sampah nasional
Pekerja memasukkan sampah ke bak penampungan di Tempat Pembuangan Sementara (TPS) Tinggede, Sigi, Sulawesi Tengah, Senin (10/6/2024). Kementerian LHK menargetkan penurunan timbulan sampah nasional hingga 30 persen di 2030 dan mencanangkan program bertajuk Indonesia Bersih 2025 dengan terus mendorong pengelolaan sampah dari hulu sampai ke hilir serta menumbuhkan kesadaran tiap rumah tangga untuk mengatasi sampah secara mandiri. ANTARA FOTO/Basri Marzuki/tom.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
5000x3327
Ukuran Berkas
2.21 MB
Disiarkan
10/06/2024 20:35 WIB
Fotografer
Basri Marzuki
Editor
Rahmadi Rekotomo