Pendaratan khusus Latgabma Super Garuda Shield di Situbondo

  • 5 September 2024 08:10 WIB
Pendaratan khusus Latgabma Super Garuda Shield di Situbondo
Prajurit Korps Marinir TNI AL bersama prajurit Korps Marinir Amerika Serikat (USMC) dan prajurit Angkatan Darat Bela Diri Jepang (Japan Ground Self-Defense Force) melaksanakan pendaratan khusus dalam Latihan Gabungan Bersama (Latgabma) Super Garuda Shield (SGS) di Pantai Banongan, Pusat Latihan Pertempuran Marinir (Puslatpurmar) 5 Baluran, Situbondo, Jawa Timur, Kamis (5/9/2024). Pendaratan khusus tersebut selain berbagi pengetahuan pertempuran juga untuk mempererat hubungan persahabatan antarnegara. ANTARA FOTO/Umarul Faruq/aww.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
5000x3333
Ukuran Berkas
2.5 MB
Disiarkan
05/09/2024 08:10 WIB
Fotografer
Umarul Faruq
Editor
Andika Wahyu