Pembukaan Festival Teluk Lalong di Banggai

  • 31 Oktober 2024 04:56 WIB
Pembukaan Festival Teluk Lalong di Banggai
Sejumlah remaja putri memainkan tari kreasi pada pembukaan Festival Teluk Lalong di Ruang Terbuka Hijau (RTH) Teluk Lalong, Luwuk, Banggai, Rabu (30/10/2024) malam. Festival seni dan budaya keenam kalinya yang diikuti seluruh kabupaten se Sulteng dan Dinas Pariwisata Provinsi Gorontalo itu bertema Lestari Kebudayaan dan Pariwisata Berkelanjutan dan diharapkan akan masuk dalam agenda Kharisma Even Nusantara (KEN) 2025. ANTARA FOTO/Basri Marzuki/foc.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
5000x3327
Ukuran Berkas
2.49 MB
Disiarkan
31/10/2024 04:56 WIB
Fotografer
Basri Marzuki
Editor
Fanny Octavianus