Target indeks ketahanan pangan
Foto udara sejumlah petani menanam padi di persawahan Desa Penggalang, Ciruas, Kabupaten Serang, Banten, Kamis (28/11/2024). Pemerintah menargetkan peningkatan indeks ketahanan pangan nasional dari 76,20 pada 2024 naik menjadi 80,72 pada 2029 sebagai upaya memperkuat ketersediaan dan akses pangan bagi masyarakat. ANTARA FOTO/Putra M. Akbar/gp/YU