TUNTUT PEMENUHAN UMK

  • 12 September 2013 13:56
TUNTUT PEMENUHAN UMK
Ratusan pekerja yang tergabung dalam Gabungan Serikat Pekerja dan Serikat Buruh (GSPSB) berunjuk rasa menuntut pemenuhan ketentuan UMK (Upah Minimum Kabupaten/Kota), di depan Gedung DPRD Serang, Banten, Kamis (12/9). Mereka juga mengeluhkan minimnya pengawasan dari pemerintah terhadap perusahaan yang melanggar ketentuan UMK sehingga posisi tawar buruh jadi sangat lemah karena tidak disertai keberpihakan pemerintah untuk menjalankan kebijakan pengupahan sesuai UMK yang telah disepakati. ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman/mes/13
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3500x2333
Ukuran Berkas
1.03 MB
Disiarkan
12/09/2013 13:56 WIB
Fotografer
Asep Fathulrahman
Editor