EKSPOR KENDANG JIMBE MENINGKAT

  • 19 September 2013 19:35
EKSPOR KENDANG JIMBE MENINGKAT
Pekerja memasang kulit Kendang Jimbe di sentra kendang Desa Sentul, Kepanjen Kidul, Blitar, Jawa Timur, Kamis (19/9). Ekspor kendang jimbe dari sentra kendang Sentul dan Pesantren, Kecamatan Kepanjen Kidul, Blitar ke Turki, Australia dan Brazil meningkat sebesar 30 persen mencapai 2000 sampai 3000 kendang per bulan. Kendang Jimbe dari bahan kayu mahoni ini di jual seharga Rp 6000 ribu untuk ukuran kecil sampai Rp 900 ribu untuk kendang jimbe ukuran besar. ANTARA FOTO/Rudi Mulya/ss/nz/13
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2100x1390
Ukuran Berkas
1006.92 KB
Disiarkan
19/09/2013 19:35 WIB
Fotografer
Rudi Mulya
Editor