KARINDING

  • 20 Juli 2008 14:29
KARINDING
BANDUNG,20/7 - KARINDING. Sejumlah seniman memainkan alat musik tradisional Jawa Barat (Karinding), Saat di Saung Angklung Udjo, Bandung, Jawa Barat, Minggu (20/7). Alat musik Karinding tersebut merupakan peningglan Sunda Buhun(Kuno) yang saat ini hanya dimainkan dan diproduksi didaerah pinggiran Jawa Barat (Sumedang Selatan serta Subang).FOTO ANTARA/Rezza Estily/ss/NZ/08
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2048x1361
Ukuran Berkas
297.22 KB
Disiarkan
20/07/2008 14:29 WIB
Fotografer
Rezza Estily]
Editor