PRODUKSI TEMBAKAU PAMEKASAN
Petani memetik bunga tembakau untuk menghambat pertumbuhan tunas baru menjelang musim panen, di Desa Konang, Galis, Pamekasan, Jatim, Kamis (10/7). Jumlah lahan tembakau di kabupaten itu, sekitar 35 ribu hektare dengan jumlah produksi mencapai sekitar 30 ribu ton tembakau rajangan, sementara jumlah kebutuhan pabrikan rokok terhadap tembakau asal daerah itu, berkisar 22 ribu ton. ANTARA FOTO/Saiful Bahri/Asf/pd/14.