PERMINTAAN BUAH PISANG MENINGKAT

  • 18 Juli 2014 20:50 WIB
PERMINTAAN BUAH PISANG MENINGKAT
Seorang pedagang pisang merapikan barang dagangannya di Pasar Pahing, Kota Kediri, Jawa Timur, Jumat (18/7). Menurut pedagang permintaan pisang seperti Pisang Ambon, Pisang Raja, Pisang Mas dan Pisang Madu meningkat hingga tiga kali lipat dari hari biasanya. Tingginya konsumsi pisang untuk dijadikan menu buka puasa selama bulan Ramadha yang tidak diimbangi dengan stok pisang membuat harga pisang naik yang biasanya di jual Rp. 8000 menjadi Rp. 10.000 sampai Rp. 15.000 persisir. ANTARA FOTO/Rudi Mulya/ed/pd/14
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2100x1347
Ukuran Berkas
931.57 KB
Disiarkan
18/07/2014 20:50 WIB
Fotografer
Rudi Mulya
Editor