SITUS CANDI BELAHAN

  • 8 November 2014 15:05 WIB
SITUS CANDI BELAHAN
Seorang warga melintas di antara arca Dewi Sri dan Dewi Laksmi setalah mengisi air dari sumber air di Candi Belahan, Desa Wonosunyo, Kecamatan Gempol, Pasuruan, Jatim, Jumat (7/11). Candi Belahan merupakan peninggalan Kerajaan Kahuripan yang dipimpin oleh Raja Airlangga yang dibangun pada abad ke-11 atau tahun 1049 Masehi. ANTARA FOTO/Adhitya Hendra/Asf/ama/14.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2896x1944
Ukuran Berkas
2.16 MB
Disiarkan
08/11/2014 15:05 WIB
Fotografer
Adhitya Hendra
Editor