BUDAYA TIMBA LAOR

  • 8 Maret 2015 21:20 WIB
BUDAYA TIMBA LAOR
Warga mencari laor atau cacing laut (Lyde Oele) saat acara Budaya Timba Laor di pantai wisata Namalatu, Desa Latuhalat, Ambon, Maluku, Minggu (8/3). Kemunculan laor di sebagian pesisir pantai Ambon, menurut warga setempat dipengaruhi siklus bulan dan matahari pada bulan Maret atau April, serta muncul hanya setahun sekali. ANTARA FOTO/Embong Salampessy/mes/15.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3872x2592
Ukuran Berkas
1.47 MB
Disiarkan
08/03/2015 21:20 WIB
Fotografer
Embong Salampessy
Editor