BURUNG KUNTUL PEMBASMI HAMA CACING

  • 23 Oktober 2015 18:15
BURUNG KUNTUL PEMBASMI HAMA CACING
Sekawanan burung Kuntul (Bubulcus ibis) mencari makan di area tambak warga di Desa Kuala Simpang Ulim, Kecamatan Simpang Ulim, Kabupaten Aceh Timur, Aceh, Jum'at (23/10). Menurut petambak, keberadaan burung kuntul di area tambak memberikan keuntungan karena dapat membasmi hama cacing yang berada disekitar tambak-tambak masyarakat. ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas/pd/15.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x2000
Ukuran Berkas
1.06 MB
Disiarkan
23/10/2015 18:15 WIB
Fotografer
Syifa Yulinnass
Editor