PURWARUPA KERETA GANTUNG BANDUNG

  • 1 November 2015 16:25
PURWARUPA KERETA GANTUNG BANDUNG
Pengunjung melihat purwarupa kereta gantung yang diberi nama Bandung Skybridge di Balai Kota Bandung, Jawa Barat, Minggu (1/11). Purwarupa tersebut merupakan unit yang akan dipasang dalam Bandung Skybridge Dago-Cihampelas sepanjang 800 meter dengan nilai proyek 8 juta euro yang akan dikerjakan mulai November 2015. ANTARA FOTO/Agus Bebeng/aww/15.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4231x2816
Ukuran Berkas
3.76 MB
Disiarkan
01/11/2015 16:25 WIB
Fotografer
Agus Bebeng
Editor