LUKISAN PELEPAH PISANG

  • 9 November 2016 19:35
LUKISAN PELEPAH PISANG
Seniman menyelesaikan pembuatan lukisan berbahan baku pelepah pisang di Kelurahan Pakunden, Kota Blitar, Jawa Timur, Selasa (8/11). Proses pembuatan lukisan seharga Rp100.000 - Rp1,5 juta per buah tersebut terkendala pada pasokan bahan baku berupa pelepah pisang kering yang sulit didapat karena tingginya intensitas hujan. ANTARA FOTO/Prasetia Fauzani/aww/16.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3200x2133
Ukuran Berkas
1.79 MB
Disiarkan
09/11/2016 19:35 WIB
Fotografer
Prasetia Fauzani
Editor