UPACARA KEMERDEKAAN RI DI BAJENG

  • 14 Agustus 2017 15:20 WIB
UPACARA KEMERDEKAAN RI DI BAJENG
Warga mengibarkan bendera kerajaan dan bendera Merah Putih saat upacara memperingati Kemerdekaan RI di Kawasan Balla Lompoa Kecamatan Bajeng, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan, Senin (14/8). Upacara memperingati Kemerdekaan RI atau yang dikenal Gaukang Tubajeng (Pesta besar orang Bajeng) merupakan upacara kemerdekaan yang dilaksanakan lebih awal oleh masyarakat setempat karena menurut sejarah kerajaan Bajeng merupakan satu-satunya kerajaan yang mengibarkan pertama kali bendera merah putih mendahului Proklamasi Kemerdekaan 17 Agustus 1945. ANTARA FOTO/Abriawan Abhe/aww/17.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2635
Ukuran Berkas
2.78 MB
Disiarkan
14/08/2017 15:20 WIB
Fotografer
Abriawan Abhe
Editor