PEMBERDAYAAN PELAKU UMKM
Pekerja menata produk peralatan rumah tangga terbuat dari rotan untuk dijual di tempat Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Karya Trieng, Aceh Besar, Aceh, Rabu (27/9). Pelaku UMKM Indonesia yang diperkirakan mencapai 49 juta diharapkan menjadi alternatif untuk menggairahkan ekonomi nasional meski umumnya pelaku usaha mengaku kesulitan permodalan. ANTARA FOTO/Irwansyah Putra/ama/17.