PANAS BUMI

  • 1 September 2009 16:53 WIB
PANAS BUMI
CILACAP, JATENG, 1/9 - PANAS BUMI. Sejumlah warga mengambil air dari sumur milik Atmo sukiman yang mengalami peningkatan suhu hingga 40 derajat Celcius dan mengeluarkan bau menyengat di Desa Cilacap, Cilacap Selatan, Cilacap, Jateng, Selasa (1/9). Menurut Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Kabupaten Cilacap fenomena tersebut kemungkinan terjadi akibat panas bumi yang keluar dari retakan tanah yang timbul akibat aktifitas gempa tektonik yang sering muncul akhir-akhir ini. FOTO ANTARA/Idhad Zakaria/ss/pd/09.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
1362x2048
Ukuran Berkas
265.11 KB
Disiarkan
01/09/2009 16:53 WIB
Fotografer
Idhad Zakaria
Editor