PATUNG PRAJURIT TERAKOTA
Sejumlah arkeolog Cina meneliti situs patung prajurit Terakota yang berada di kompleks makam dan istana Kaisar Qin Shihuang, terletak di Xi'an, ibukota Provinsi Shaanxi, Cina, Kamis (27/9). Sekitar 8.000 patung yang diperkirakan sengaja disiapkan Qin Shihuang untuk menjaganya di alam baka dinyatakan sebagai Situs Warisan Dunia UNESCO sejak tahun 1987. ANTARA FOTO/Hermanus Prihatna/ama/18