UPSUS SIWAB TINGKATKAN POPULASI SAPI
Sejumlah pedagang dan pembeli bertransaksi sapi di Pasar Hewan Kliwonan, Wirosari, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah, Selasa (15/1/2019). Berdasarkan data Kementerian Pertanian (Kementan), program Upaya Khusus Sapi Wajib Bunting (Upsus Siwab) telah menghasilkan kelahiran anak sapi sebanyak 2,74 juta ekor dengan keuntungan Rp 21,9 trilun sepanjang 2017 hingga 2018. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/pd.