BAYI OWA JAWA

  • 5 April 2010 15:10 WIB
BAYI OWA JAWA
BANDUNG, 5/4 - BAYI OWA JAWA. Seekor bayi Owa Jawa (Hylobaetus Moloch) yang baru dilahirkan dan berumur 30 hari berada dipangkuan induknya di tempat karantina hewan,Kebun Biantang Bandung, Jawa Barat, Senin (5/4). Owa Jawa merupakan jenis primata endemik yang berada di Pulau Jawa yang hidup didaerah pegunungan tropis serta termasuk jenis hewan dilindungi sejak tahun 1931 melalui peraturan Perlindungan Binatang Liar No. 266. FOTO ANTARA/Rezza Estily/ss/mes/10.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
1346x2000
Ukuran Berkas
312.01 KB
Disiarkan
05/04/2010 15:10 WIB
Fotografer
Rezza Estily
Editor