MAHASISWA KENDARI TEWAS SAAT UNJUK RASA

  • 26 September 2019 21:30
MAHASISWA KENDARI TEWAS SAAT UNJUK RASA
Sejumlah mahasiswa duduk di depan ruang gawat darurat RS Ismoyo Kendari saat menanti jenazah rekannya yang tewas tertembak di Kendari, Sulawesi Tenggara, Kamis (26/9/2019). Aksi mahasiswa yang menolak UU KPK hasil revisi dan RUU KUHP di Kendari berakhir ricuh, di mana satu orang mahasiswa Fakultas Perikanan dan Kelautan Universitas Haluoleo, Immawan Randy (21) tewas akibat benda tajam di dada sebelah kanan yang diduga luka tembak. ANTARA FOTO/Jojon/wsj.
Related photo
Tags:
Image information
Image size
5616x3744
File size
3.12 MB
Created
26/09/2019 21:30 WIB
Photographer
Jojon
Editor
Widodo S Jusuf