PEMBEBASAN LAHAN LRT DEPO BEKASI

  • 30 Oktober 2019 21:35
PEMBEBASAN LAHAN LRT DEPO BEKASI
Pekerja beraktivitas di area proyek pembangunan Light Rail Transit (LRT) di samping jalan Tol Jakarta-Cikampek, dimana disitu juga akan dibangun Depo LRT, di kawasan Bekasi Timur, Jawa Barat, Rabu (30/10/2019). Menteri Agraria dan Tata Ruang Badan Pertahanan Nasional (BPN) Sofyan Djalil mengatakan pembebasan lahan untuk Depo kereta layang ringan atau Light Rail Transit (LRT) yang berlokasi di Bekasi Timur, hampir 100 persen selesai, dan ditargetkan selesai seluruhnya pada November 2019. ANTARA FOTO/Risky Andrianto/ama.
Related photo
Tags:
Image information
Image size
4000x2578
File size
1.96 MB
Created
30/10/2019 21:35 WIB
Photographer
Risky Andrianto
Editor
Audy Mirza Alwi