PRODUKSI RAMBAK MENURUN

  • 8 Januari 2020 16:25
PRODUKSI RAMBAK MENURUN
Seorang pekerja menjemur kerupuk rambak di Doplang, Teras, Boyolali, Jawa Tengah, Rabu (8/1/2020). Menurut pekerja, produksi rambak pada musim penghujan saat ini mengalami penurunan yang sebelumnya lima kwintal per hari saat musim kemarau menjadi tiga kwintal saat musim penghujan karena sulitnya proses pengeringannya. Rambak tersebut dijual seharga Rp11.000 per kilogram untuk memenuhi permintaan pasar di Jakarta. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho/foc.
Tags:
Image information
Image size
4000x2657
File size
1.7 MB
Created
08/01/2020 16:25 WIB
Photographer
Aloysius Jarot Nugroho
Editor
Fanny Octavianus