BANTUAN SUBSIDI UPAH 2021

  • 24 Agustus 2021 21:30
BANTUAN SUBSIDI UPAH 2021
Pekerja menyelesaikan pembangunan gedung perkantoran di Bekasi, Jawa Barat, Selasa (24/8/2021). Pemerintah telah menyalurkan Bantuan Subsidi Upah (BSU) 2021 kepada 947.669 pekerja per Kamis (19/8/2021) yang bertujuan untuk melindungi, mempertahankan dan meningkatkan kemampuan ekonomi pekerja dalam pengangan dampak COVID-19 khususnya di masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM). ANTARA FOTO/Suwandy/wsj.
Related photo
Tags:
Image information
Image size
4000x2667
File size
1.99 MB
Created
24/08/2021 21:30 WIB
Photographer
Suwandy
Editor
Widodo S Jusuf