PENDETEKSI PEMBULUH DARAH BAYI

  • 11 Juni 2011 15:45
PENDETEKSI PEMBULUH DARAH BAYI
YOGYAKARTA, 11/6. PENDETEKSI PEMBULUH DARAH BAYI. Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) Fakultas Teknik Elektro, Fajar Harianto (22) menunjukan temuannya berupa alat pendeteksi pembuluh darah bayi di UMY, Sabtu (11/6). Fajar telah menguji keberhasilan alatnya di RS PKU Muhammadiyah terhadap 12 bayi selama satu minggu dan berhasil membantu memperlihatkan pembuluh darah bayi yang hendak diinfus. FOTO ANTARA/Regina Safri/foc/11.
Tags:
Image information
Image size
3504x2336
File size
690.06 KB
Created
11/06/2011 15:45 WIB
Photographer
Regina Safri
Editor