PERTUMBUHAN SEKTOR PERGUDANGAN

  • 29 Maret 2022 18:25
PERTUMBUHAN SEKTOR PERGUDANGAN
Pekerja menyiapkan barang untuk dikirim kepada konsumen di Warehouse Sociolla, Cikupa, Kabupaten Tangerang, Banten, Selasa (29/3/2022). Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat bahwa sektor pergudangan dan jasa angkutan di tahun 2019 yang semula tercatat 10,34 persen terkontraksi turun sebesar -17,61 persen di tahun 2020 karena pandemi COVID-19, namun di tahun 2021 pertumbuhan sektor pergudangan kembali naik sebesar 5,03 persen, hal ini didorong oleh kehadiran marketplace atau lokapasar yang menimbulkan fenomena belanja online. ANTARA FOTO/Fauzan/foc.
Related photo
Tags:
Image information
Image size
4000x2667
File size
1.31 MB
Created
29/03/2022 18:25 WIB
Photographer
Fauzan
Editor
Fanny Octavianus