PELUNCURAN KAPAL PKR-1

  • 18 Januari 2016 16:05
PELUNCURAN KAPAL PKR-1
Petugas mengamati Kapal Perusak Kawal Rudal (PKR)-1 di Galangan Kapal PT PAL Indonesia saat peluncurannya, di Tanjung Perak, Surabaya, Senin (18/1). Kapal PKR-1 tersebut merupakan kapal canggih kelas frigate yang dibangun PT PAL untuk Kementrian Pertahanan, yang diharapakan dapat memperkuat alutsista kemaritiman Indonesia. ANTARA FOTO/Zabur Karuru/ama/16
Related photo
Tags:
Image information
Image size
3500x2336
File size
1.32 MB
Created
18/01/2016 16:05 WIB
Photographer
Zabur Karuru
Editor