TRADISI LEBARAN SAPI MERAPI

  • 13 Juli 2016 12:05
TRADISI LEBARAN SAPI MERAPI
Sejumlah warga membawa hewan ternak sapi saat mengikuti kirab tradisi Lebaran sapi di lereng Gunung Merapi, Sruni, Musuk, Boyolali, Jawa Tengah, Rabu (13/7). Tradisi turun temurun yang dilaksanakan pada bulan Syawalan tersebut merupakan tradisi masyarakat setempat untuk memohon doa restu kepada Tuhan Yang Maha Esa agar hewan ternak yang menjadi andalan sumber penghasilan ekonomi masyarakat itu selalu dijaga dan dapat berkembang biak dengan sehat. ANTARA FOTO/ Aloysius Jarot Nugroho/ama/16.
Tags:
Image information
Image size
4288x2765
File size
1.26 MB
Created
13/07/2016 12:05 WIB
Photographer
Aloysius Jarot Nugroho
Editor