POTENSI GEOTHERMAL INDONESIA

  • 10 Oktober 2017 19:30 WIB
POTENSI GEOTHERMAL INDONESIA
Sejumlah pekerja beraktivitas di area instalasi sumur Geothermal atau panas bumi milik PT Geo Dipa Energi kawasan dataran tinggi Dieng Desa Kepakisan, Batur, Banjarnegara, Jawa Tengah, Selasa (10/10). Indonesia memeiliki sekitar 40 persen cadangan energi geothermal dunia sehingga memiliki potensi tinggi untuk sumber energi terbarukan namun baru sekitar lima persen yang digunakan. ANTARA FOTO/Anis Efizudin/foc/17.
Tags:
Image information
Image size
3500x2325
File size
779.11 KB
Created
10/10/2017 19:30 WIB
Photographer
Anis Efizudin
Editor