RENCANA IMPOR JAGUNG

  • 22 Februari 2018 15:25
RENCANA IMPOR JAGUNG
Petani menjemur jagung seusai panen di Desa Jragung, Karangawen, Demak, Jawa Tengah, Kamis (22/2). Kementerian Perdagangan mengimbau kepada petani agar tidak resah terkait kebijakan rencana impor 171.660 ton jagung tahun ini karena jagung yang diimpor hanya untuk kebutuhan bahan baku industri bukan pakan ternak dan berbeda jenis dengan yang diproduksi di Indonesia, serta menjamin harga jagung di pasar tetap stabil. ANTARA FOTO/Aji Styawan/aww/18.
Tags:
Image information
Image size
4000x2667
File size
1.67 MB
Created
22/02/2018 15:25 WIB
Photographer
Aji Styawan
Editor