SEMEN PADANG FC DATANGKAN PENYERANG ASAL ESTONIA

  • 11 Februari 2019 20:05
SEMEN PADANG FC DATANGKAN PENYERANG ASAL ESTONIA
Pesepakbola asal Estonia, Tristan Koskor (kanaan) mengejar bola saat mengikuti latihan bersama tim Semen Padang FC, di Lapangan Mess Indarung, Padang, Sumatera Barat, Senin (11/2/2019). Semen Padang FC mendatangkan penyerang Estonia tersebut dengan status pinjaman dan menjadi rekrutan pemain asing keempat tim "Kabau Sirah" itu menjelang digelarnya Liga 1 2019. ANTARA FOTO/Iggoy el Fitra/ama.
Related photo
Tags:
Image information
Image size
4000x2630
File size
2.45 MB
Created
11/02/2019 20:05 WIB
Photographer
Iggoy El Fitra
Editor
Audy Mirza Alwi